
Bola.net - - Ajang sepak bola usia muda U-12 bertajuk Okky Splash Youth Soccer League (OSYSL) 2018 telah sukses digelar di Kota Surabaya. Kini, penyelenggaraan OSYSL akan berlanjut ke lima kota berikutnya.
OSYSL telah berlangsung di Surabaya sejak 3-11 Maret. Tim Bulog Surabaya kemudian keluar sebagai juara setelah mengalahkan Asbi Bojonegoro dengan skor 2-0 di Lapangan Karang Pilang, Minggu, 11 Maret. Atas pencapaian tersebut, Bulog Surabaya akan mewakili Surabaya di seri nasional.
Wahyudi Saputro selaku perwakilan dari Okky Splash mengaku puas dengan keberhasilan penyelenggaraan seri pertama. Dia menyatakan, tujuan dari kegiatan ini memang bukan melulu terkait promosi.
"Selain untuk meningkatkan brand awareness, acara ini juga menjadi salah satu cara kami untuk mengedukasi anak-anak agar selalu fun dan aktif dalam menjalani kegiatannya, tanpa terkecuali olahraga," ujar Wahyudi.
"Kami tidak hanya menggelar pertandingan sepak bola untuk mendapatkan juara yang akan ikut ke seri national, tapi kami juga menyajikan acara dengan suasana fun dengan berbagai permainan yang menarik untuk peserta dan para supporter," tambahnya.
Setelah Surabaya, OSYSL akan hadir di Malang (30 Maret-8 April), Yogyakarta (21-29 April), Semarang (30 Juni-8 Juli), Bandung (14-22 Juli), dan Jakarta (28 Juli-5 Agustus). Kejuaraan ini nantinya bakal ditutup dengan seri nasional di Jakarta, 11 September mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enam Kota Jadi Tuan Rumah Ajang Sepakbola Usia Muda
Bola Indonesia 6 Maret 2018, 03:13
-
Okky Splash Youth Soccer League 2017 Resmi Dibuka
Bola Indonesia 9 April 2017, 22:42
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

















KOMENTAR