De Bruyne memang tampil cukup bagus bersama Wolfsburg di musim kemarin. Pemain berusia 24 tahun itu mempu mengemas 16 gol dan 27 assist di semua ajang kompetisi.
Berkat penampilannya yang cemerlang itu, De Bruyne masuk dalam daftar pemain yang diinginkan sejumlah klub. Selain Manchester City, Bayern dan PSG ikut memonitor perkembangan De Bryune.
"Kami masih menunggu Kevin kembali dari liburannya dan kemudian mengambil waktu berpikir untuk membuat pilihan terbaik buat karirnya," kata Patrick De Koster kepada Canal +.
"Semua tim ingin memiliki Kevin tapi apa yang dikatakan pers semuanya salah. Saya tetap berhubungan dengan PSG serta Bayern dan tentu saja Wolfsburg, tetapi tidak ada kemajuan yang signifikan untuk saat ini."
De Bruyne dijual Chelsea pada bulan Januari 2014 dan kemudian dikontrak tim Bundesliga tersebut sampai 2019.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Setuju Dengan Tawaran AC Milan
Liga Italia 11 Juli 2015, 20:47
-
Agen: Bayern dan PSG Inginkan De Bruyne
Liga Eropa Lain 11 Juli 2015, 09:07
-
Madrid dan PSG Bertemu Bahas Transfer Ronaldo
Liga Spanyol 11 Juli 2015, 08:46
-
Mihajlovic Lempar Pujian Untuk Ibrahimovic
Liga Italia 11 Juli 2015, 05:09
-
Bertolacci Dukung Milan Pulangkan Ibrahimovic
Liga Italia 11 Juli 2015, 05:07
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR