Sosok yang dimaksud tentu saja adalah Marco Veratti. Sebelum Cabaye datang, ia sudah menjadi pemain kunci untuk Le Parisien dengan 16 kali penampilan di liga. Namun kini, ia dipaksa untuk bekerja lebih keras guna mendapat posisi inti di tim asuhan Laurent Blanc.
"Kedatangan Cabaye tidak membuat kami takut. Sebaliknya, ia merupakan pembelian yang berguna bagi PSG, jika ada seorang pemain lini tengah mereka yang cedera," tutur agen Veratti, Donato di Campli, pada Tuttomercato.
"Marco saat ini sedang mengalami saat yang hebat di Prancis dan ia sedang berada di dalam form yang sempurna. Ia salah satu idola di Parc des Princes," pungkasnya.
Marco Veratti sendiri kabarnya diminati oleh Manchester United, namun eks direktur PSG - Leonardo pernah menyebut ia kini bernilai tak kurang dari 40 juta Euro. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabung PSG, Cabaye Bersyukur Tak Diseriusi Arsenal
Liga Champions 30 Januari 2014, 16:06
-
'Cabaye Datang, Kami Tak Takut'
Liga Eropa Lain 30 Januari 2014, 14:29
-
PSG & Barca Terus Berebut Pjanic
Liga Italia 30 Januari 2014, 09:42
-
Cabaye Tak Sabar Jalani Debut di PSG
Liga Eropa Lain 30 Januari 2014, 08:59
-
PSG Resmi Dapatkan Yohan Cabaye
Liga Eropa Lain 30 Januari 2014, 00:43
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR