De Bruyne, 24 tahun tidak bisa menyelesaikan sesi latihan rutin Wolfsburg yang digelar pada hari kamis (30/7). Dia dilarikan ke rumah sakit setelah mengalami masalah pada punggungnya.
Pemain asal Belgia ini musim lalu menjadi pemain yang sangat penting bagi Wolfsburg. Total dia mencetak 10 gol dan mengkreasi 21 asisst untuk membantu rekan-rekannya mencetak gol.
Berkat penampilan gemilang yang ditunjukannya tersebut, De Bruyne kemudian dinobatkan sebagai pemain terbaik Bundesliga 2014/2015.
Selain De Bruyne, Dieter Hecking, pelatih Wolfsburg juga belum bisa memainkan gelandang bertahan asal Brasil, Luiz Gustavo yang baru saja menjalani oprasi lutut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sang Bintang Ingin Lebih Lama di Dortmund
Liga Eropa Lain 30 Juli 2015, 23:24 -
Cedera, Kevin De Bruyne Absen di Piala Super Jerman
Liga Eropa Lain 30 Juli 2015, 19:41 -
Wolfsburg Tak Sudi Tukar De Bruyne Dengan Gotze
Liga Eropa Lain 30 Juli 2015, 15:52 -
Akui Gelar Lord, Bendtner Kirim Dukungan Spesial
Bolatainment 30 Juli 2015, 15:51 -
Dibidik City, De Bruyne Ragukan Masa Depannya
Liga Inggris 30 Juli 2015, 14:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Chelsea vs Liverpool 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:08 -
Oliver Glasner Tidak akan Pikir Dua Kali untuk Gabung MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:52 -
Inilah Deretan Laga yang Harus Dijalani Liverpool Tanpa Alisson
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:51 -
Prediksi Inter Milan vs Cremonese 4 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:48 -
Didesak Boikot Israel dari Piala Dunia 2026, Begini Respon FIFA
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 10:40 -
Hasil FP1 MotoGP Mandalika 2025: Luca Marini dan Honda Catat Waktu Tercepat
Otomotif 3 Oktober 2025, 10:40 -
Misteri Senne Lammens di MU: Sebenarnya Kiper Utama atau Pelapis Sih?
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:36 -
Mengapa Transfer Robert Lewandowski ke AC Milan Tak Semudah yang Dibayangkan?
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:35
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR