Bola.net - - Winger PSG, Angel Di Maria baru-baru ini buka suara seputar spekulasi masa depannya di PSG. Di Maria menyebut ia saat ini bahagia di PSG dan tidak terpikir untuk pindah ke Tiongkok dalam waktu dekat.
Di Maria sendiri belakangan dikabarkan tidak bahagia di PSG. Hal ini dikarenakan ia tidak bahagia dengan performa timnya yang cenderung menurun di bawah kepemimpinan Unai Emery.
Namun Di Maria baru-baru ini membantah kabar yang menyebut ia akan hengkang ke Tiongkok, karena menurutnya ia bahagia di Paris. "Saya sangat senang bisa bertahan di sini, dan saya masih punya kontrak selama dua tahun di sini," ungkap Di Maria kepada ESPN.
"Keluarga saya senang tinggal di sini. Ada beberapa rumor mengenai masa depan saya. Namun saya senang berada di sini dan saya akan bertahan hingga kontrak saya habis."
"Setiap orang punya pemikirannya masing-masing. Beberapa pemain ingin bermain di Tiongkok, dan itu normal mengingat besarnya uang yang ditawarkan di sana. Namun saya tidak tertarik dengan itu semua, dan saya lebih memilih bertahan di sini. Saya masih ingin membawa Paris menjuarai Liga Champions." tutup mantan pemain Manchester United tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Maria Tidak Tertarik Uang Besar Tiongkok
Liga Eropa Lain 21 Januari 2017, 18:10
-
Ancelotti Bantah Dekati Verratti
Liga Inggris 20 Januari 2017, 08:30
-
Juventus Dekati Verratti Lewat Transfer Orsolini
Liga Italia 19 Januari 2017, 17:53
-
PSG Ingin Gantikan Di Maria dengan Coutinho
Liga Inggris 19 Januari 2017, 15:00
-
Bukan ke Liverpool, Jese Malah Balik Kucing ke La Liga
Liga Spanyol 19 Januari 2017, 02:37
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR