Bola.net - - Manajer AS Monaco, Leonardo Jardim, meminta Kylian Mbappe untuk terus mengembangkan permainannya, usai sang remaja kini menarik perhatian banyak tim top Eropa.
Mbappe sukses menggugah minat dari banyak klub besar benua biru, usai sebelumnya beredar bahwa tim seperti Real Madrid, Manchester United, dan Barcelona, berkeinginan membelinya.
Strike berusia 18 tahun terus menunjukkan performa apik sejak awal musim, di mana ia sudah mencetak 19 gol dan 11 assist di Monaco musim ini, serta melakukan debut di timnas Prancis.
Jardim mengaku kagum dengan bagaimana Mbappe menghadapi kritik dan juga sorotan dari media musim ini.
Leonardo Jardim.
"Kami mulai mencoba mengatasi itu, karena Kylian mulai bermain untuk kami sejak empat, lima bulan lalu dan kami masih terus mendukungnya, karena dia masih berusia 18 tahun," tutur Jardim di FFT.
"Namun dia cukup dewasa, saya melihat dia berbicara pada media. Dia amat tenang, dia mengerti benar apa yang harus ia lakukan."
"Dia harus terus menjadi lebih baik dan mempertahankan levelnya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kembali Full Team, Ini Skuat Real Madrid Lawan Atletico
Liga Spanyol 7 April 2017, 22:36
-
Zidane Berharap Magis Ronaldo di Derby Madrid
Liga Spanyol 7 April 2017, 21:46
-
Madrid Tak Punya Rencana Khusus Saat Jumpa Atletico
Liga Spanyol 7 April 2017, 21:04
-
Zidane Cuek dengan Keripik Kentang Barcelona Milik Isco
Liga Spanyol 7 April 2017, 20:33
-
Utamakan Chelsea, Hazard Tak Pikirkan Performa Individu
Liga Inggris 7 April 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR