Bola.net - - Agen gelandang , Javier Pastore, belum lama ini mengklaim bahwa pemain Argentina itu kemungkinan besar akan menutup perjalanan karir profesionalnya bersama tim juara Prancis.
Pastore, yang kini masih berusia 27 tahun, bergabung dengan tim Prancis dari Palermo di musim panas 2011 dan sudah membuat lebih dari 220 penampilan di tim ibu kota dalam enam tahun terakhir.
Sang gelandang sudah sering disebut akan meninggalkan PSG di beberapa musim terakhir, namun agennya, Marcelo Simonian, mengatakan bahwa Pastore amat mencintai Prancis, Paris, dan PSG.
Javier Pastore
"Pastore mencintai Prancis, Paris, dan PSG. Dan saya bisa katakan mungkin saja ia akan menutup karirnya di sini," tutur Simonian menurut TMW.
Pastore hanya turun sembilan kali sebagai starter di Ligue 1 untuk PSG musim ini, sementara di Liga Champions ia hanya bermain selama 15 menit.
Sebelumnya Pastore sempat disebut masuk dalam rencana belanja manajer , Antonio Conte, di musim panas mendatang.
Baca Juga:
- Monaco: Mbappe Tak Ternilai Harganya
- Kenny Dalglish Jadi Nama Tribun di Anfield
- Wenger Bandingkan Situasi Arsenal dengan Real Madrid
- Mourinho Waspadai Kekuatan Celta Vigo
- Mourinho Sebut Mata Sudah Siap Bermain
- Chelsea Proteksi Courtois dari Real Madrid
- Lacazette Ingatkan Arsenal: Saya Harus Main di Liga Champions
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jual Fabregas, Chelsea Harus Siap Gagal di Liga Champions
Liga Inggris 4 Mei 2017, 23:37
-
Conte Belum Percaya dengan Kemampuan Zouma
Liga Inggris 4 Mei 2017, 15:20
-
Jejak Gol Argentina di Semifinal Liga Champions
Editorial 4 Mei 2017, 14:59
-
Diego Costa Sepakati Kontrak dengan Tianjin Quanjian
Liga Inggris 4 Mei 2017, 14:20
-
Hasselbaink Larang Fabregas ke MU
Liga Inggris 4 Mei 2017, 14:00
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR