"Pada pukul delapan lewat sepuluh (0710 GMT) pagi ini (Jumat 3 Agustus), klub-klub anggota secara bulat menyetujui transfer saham SPL (Liga Utama Skotlandia) milik Rangers pada Dundee Footbal Club," demikian pernyataan yang ada di situs resmi Liga Utama Skotlandia.
"Dundee FC sekarang merupakan anggota SPL," tambahnya, mengonfirmasi undangan pada klub yang bermarkas di Dens Park tersebut untuk bergabung pada 16 Juli.
Dundee menyelesaikan Liga Divisi Pertama musim lalu di peringkat kedua, 24 poin di bawah tim juara Ross County dan terpilih untuk menggantikan Rangers.
Rangers, klub paling sukses di Skotlandia, harus dilikuidasi pada awal tahun ini, namun upaya pemilik baru mereka untuk bergabung dengan Liga Utama Skotlandia ditolak. Sehingga mereka harus bermain di kompetisi kasta ketiga.
Dengan demikian, setidaknya diperlukan waktu tiga tahun sampai klub dari Ibrox itu dapat kembali berkompetisi di liga papan atas.
Kasus yang menimpa Rangers membuat pada musim depan tidak akan ada derby "Old Firm" untuk pertama kalinya sejak 1890.
Prospek gelar juara liga akan dimenangi oleh klub lain (di luar Celtic dan Rangers) untuk pertama kalinya dalam 27 tahun bakal terbuka. (afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dundee Resmi Gantikan Rangers di Liga Skotlandia
Liga Eropa Lain 4 Agustus 2012, 16:01
-
Rangers Digusur ke Divisi Ketiga Liga Skotlandia
Liga Eropa Lain 14 Juli 2012, 15:20
-
Film Dokumenter: Rivalitas Sepakbola Tertua, Celtic v Rangers
Open Play 5 Juli 2012, 19:47 -
Naismith Bergabung Dengan Everton
Liga Inggris 4 Juli 2012, 23:00
-
Gattuso Masih Gagal Gabung Rangers
Liga Italia 26 Mei 2012, 07:45
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR