Pemain Jerman ini baru tiga kali tampil secara resmi untuk Bayern sejak ia didatangkan dari Borussia Dortmund dengan transfer 37juta euro musim panas lalu. Dan dirinya kembali absen setelah kembali mengalami cedera saat tampil di Piala Super Eropa melawan Chelsea, Agustus lalu.
"Tidaklah mudah untuk tetap bersabar. Saya jelas ingin bermain. Setiap pemain ingin bermain, dan saya ingin berada di lapangan setiap detik dan setiap pertandingan," ujarnya kepada Bild.
"Tapi saya telah cedera selama empat minggu. Jangan lupakan itu," tegasnya.
Gotze sendiri telah kembali duduk di bangku cadangan Bayern saat meraih kemenangan 1-0 atas Wolfsburg di Bundesliga. Keinginan Gotze untuk tampil bisa jadi akan terlaksana saat Bayern Munich menghadapi Manchester City di laga kedua Grup D Liga Champions, Kamis (03/10) nanti. (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gotze: Sulit Untuk Bersabar di Bayern Munich
Liga Eropa Lain 1 Oktober 2013, 17:56
-
Open Play 30 September 2013, 11:11

-
Dortmund Dominan, Jurgen Klopp Senang
Liga Eropa Lain 29 September 2013, 12:11
-
Highlights Bundesliga: Bayern Munich 1-0 Wolfsburg
Open Play 29 September 2013, 00:32
-
Highlights Bundesliga: Dortmund 5-0 Freiburg
Open Play 29 September 2013, 00:03
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR