
Usai mempersembahkan treble gelar musim lalu, Heynckes secara dramatis memutuskan untuk pensiun dari dunia sepakbola profesional sebagai pelatih. Kendati tak lagi aktif, pria 68 tahun itu tetap dianugerahi Bambi Award atas pencapaian musim lalu.
Guardiola, yang mempersembahkan gelar individu tersebut mengaku kagum dengan prestasi Heynckes. Dalam acara penyematan tersebut, eks entrenador Barcelona FC itu mengutarakan pujian kepada Heynckes.
"Anda adalah kolega yang luar biasa. Anda adalah legenda di Jerman, tetapi setiap anak di Catalunya dan Spanyol tahu betul siapa anda, seorang panutan besar bagi saya, baik sebagai pelatih handal maupun secara personal," ujar Guardiola.
"Anda menentukan tim lagi, dengan pengalaman, keberanian dan kebesaran hati anda. Anda telah dianugerahi treble, dan itu sepenuhnya milik anda. Anda memberi saya sebuah tim yang sempurna, dan saya tak mampu melampaui pencapaian anda." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Kiper Madrid: Ter Stegen Cocok Untuk Barca
Liga Spanyol 16 November 2013, 18:13
-
Guardiola: Heynckes Warisi Tim Bayern Yang Sempurna
Liga Eropa Lain 16 November 2013, 06:35
-
EDITORIAL: Berkuasa Dengan 4-3-3
Editorial 15 November 2013, 16:57
-
Rayakan Gol Lewi, Fans Ini Dilarang ke Stadion 4 Tahun
Bolatainment 15 November 2013, 13:14
-
10 Pelatih Jempolan Tanpa Jabatan
Editorial 13 November 2013, 14:21
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR