Striker veteran asal Peru itu mengatakan bahwa dia memiliki keuntungan bahasa dengan pelatih baru Pep, dan hal itu mengakrabkan keduanya di Jerman. "Dia senang bahwa dia dapat berbicara bahasa Spanyol dengan saya," kata pemain asal Peru itu bercanda.
Pizarro ikut bertandang dengan tim saat Guardiola membawa juara Liga Champions itu ke pemusatan latihan pramusim mereka di Lake Garda, Italia utara, hingga 12 Juli.
Mereka kemudian akan menghadapi Borussia Dortmund di Piala Super Jerman pada 27 Juli dengan musim baru Bundesliga dimulai pada 9 Agustus saat Bayern menjamu Borussia Moenchengladbach.
Pizarro yang merupakan bekas striker Chelsea ini disodori kontrak setahun lagi oleh Bayern, namun ia tak yakin bakal pensiun di Allianz Arena begitu nanti masa kerjanya habis.
"Saya tidak bisa mengatakan apa yang akan terjadi pada tahun depan, tapi saya merasa sangat bagus dan ingin bermain sepak bola selama mungkin."[initial] (afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Pinjamkan Djourou ke Hamburg
Liga Inggris 5 Juli 2013, 21:32
-
Arsenal Pinjamkan Coquelin ke Freiburg
Liga Inggris 5 Juli 2013, 19:44
-
Hal Yang Buat Guardiola Akrab Dengan Pizarro
Liga Eropa Lain 5 Juli 2013, 16:11
-
Schurrle: Premier League Lebih Tinggi Dari Bundesliga
Liga Inggris 5 Juli 2013, 13:55
-
Guardiola Girang Miliki Robben di Skuad Bayern
Liga Eropa Lain 5 Juli 2013, 13:07
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR