Bola.net - Bayern Munich akan mendapatkan tantangan serius dari seterunya musim lalu, Borussia Dortmund. Pelatih Swiss, Ottmar Hitzfeld mengungkapkan bahwa FC Hollywood akan kembali mengalami musim yang sulit.
Musim lalu seolah menjadi musim terberat Bayern. Pasalnya tim berjuluk Die Roten ini gagal meraih semua gelar dari berbagai kompetisi yang mereka ikuti. Secara kebetulan, Munchen menjadi peringkat kedua di tiga kompetisi berbeda.
Ialah Dortmund yang menjadi aktor dalam dua kegagalan Bauern di musim lalu. Mereka berhasil mengalahkan tim asuhan Jupp Heynckes ini pada ajang Bundesliga dan Piala Jerman.
Mengenai kiprah Munich di musim depan, Hitzfeld berkomentar bahwa mantan timnya itu kurang lebih akan mengalami hal yang sama. Pasalnya, kekuatan rival mereka tidak banyak mengalami perubahan. Dortmund tetaplah menjadi tim yang kuat.
"Skuad Dortmund tidak mengalami perubahan terlalu banyak. Mereka membeli (Marco) Reus untuk menggantikan (Shinji) Kagawa dan Lucas Barrios yang meninggalkan klub," terang Hitzfeld. "Saya percaya bahwa pembelian Reus adalah hal yang bagus. Dan itu merupakan salah satu alasan mengapa Dortmund sekali lagi akan menyulitkan perjalanan Munchen." (gl/bgn)
Musim lalu seolah menjadi musim terberat Bayern. Pasalnya tim berjuluk Die Roten ini gagal meraih semua gelar dari berbagai kompetisi yang mereka ikuti. Secara kebetulan, Munchen menjadi peringkat kedua di tiga kompetisi berbeda.
Ialah Dortmund yang menjadi aktor dalam dua kegagalan Bauern di musim lalu. Mereka berhasil mengalahkan tim asuhan Jupp Heynckes ini pada ajang Bundesliga dan Piala Jerman.
Mengenai kiprah Munich di musim depan, Hitzfeld berkomentar bahwa mantan timnya itu kurang lebih akan mengalami hal yang sama. Pasalnya, kekuatan rival mereka tidak banyak mengalami perubahan. Dortmund tetaplah menjadi tim yang kuat.
"Skuad Dortmund tidak mengalami perubahan terlalu banyak. Mereka membeli (Marco) Reus untuk menggantikan (Shinji) Kagawa dan Lucas Barrios yang meninggalkan klub," terang Hitzfeld. "Saya percaya bahwa pembelian Reus adalah hal yang bagus. Dan itu merupakan salah satu alasan mengapa Dortmund sekali lagi akan menyulitkan perjalanan Munchen." (gl/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hitzfeld: Dortmund Akan Tetap Susahkan Bayern
Liga Eropa Lain 15 Agustus 2012, 23:15
-
Trofi Supercup Buat Neuer Percaya Diri
Liga Eropa Lain 15 Agustus 2012, 11:40
-
Reus Didapuk Jadi Pemain Terbaik Jerman
Liga Eropa Lain 13 Agustus 2012, 13:50
-
Reus Didapuk Jadi Pemain Terbaik Jerman
Liga Eropa Lain 13 Agustus 2012, 13:50
-
Kalahkan Dortmund, Munich Juarai Piala Super Jerman
Liga Eropa Lain 13 Agustus 2012, 05:38
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR