Verratti sejauh ini hampir selalu tampil konsisten bersama PSG. Pada musim ini, ia telah membukukan 16 kali tampil bersama klub asal Prancis tersebut.
Performa Verratti tersebut membuat Ibrahimovic angkat bicara. Menurutnya, apa yang ditunjukkan pemain 21 tahun itu berdampak terhadap penampilan PSG akhir-akhir ini.
"Tim ini mengalami peningkatan yang sangat bagus dalam waktu singkat," ujar Ibrahimovic.
"Banyak pemain kami yang berkembang dan itu sangat membantu tim. Dan Verratti adalah salah satunya. Pemain seperti dia telah memberikan pengaruh positif untuk klub," imbuhnya. (foti/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Cara PSG Mengakali Financial Fair Play
Bolatainment 31 Desember 2013, 22:57
-
Lavezzi Tolak Hengkang Ke Inter Milan
Liga Eropa Lain 31 Desember 2013, 21:55
-
Zlatan: PSG Bakal Serius Gempur Madrid
Liga Champions 31 Desember 2013, 13:46
-
Ibrahimovic: Perkembangan Verratti Beri Dampak Positif ke PSG
Liga Eropa Lain 31 Desember 2013, 00:01
-
Ibra: Santa Klaus Seharusnya Memenangi Ballon d'Or
Liga Eropa Lain 30 Desember 2013, 23:52
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR