Guardiola akhirnya menyepakati kontrak bersama Bayern, untuk menggantikan Jupp Heynckes yang pensiun di akhir musim ini. Jancker menilai jika eks pelatih Barcelona FC itu pasti sudah menyiapkan resep terbaiknya, saat bergabung dengan Bayern.
Selain itu, menurut Jancker kehadiran Guadiola di Allianz Arena juga merupakan suatu hal yang sangat positif. Keberadaannya ditambah dengan meningkatnya struktur di Bayern, diyakini akan membawa kesuksesan bagi pelatih 42 tahun tersebut.
"Struktur di Bayern sudah banyak meningkat dan mereka adalah salah satu destinasi teratas di sepakbola Eropa. Ini adalah sebuah tantangan besar bagi Guardiola untuk memberi dampak bagi Bayern. Sepakbola Jerman kian dekati predikat terbaik di dunia," kelakar striker Bayern era pertengahan 90an itu.
"Saya pikir ia akan sukses di Bayern. Ia punya karier terkenal dan sudah membuktikan bisa bekerja dengan para bintang. Itu adalah cara yang selalu diterapkan di Bayern." (gl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Heynckes: Guardiola Adalah Pilihan Yang Tepat
Liga Eropa Lain 18 Januari 2013, 22:04
-
'Konsep Finansial Bayern Buat Guardiola Tertarik'
Liga Eropa Lain 18 Januari 2013, 15:10
-
'Bayern Takkan Bermain Tiki-Taka Seperti Barcelona'
Liga Eropa Lain 18 Januari 2013, 14:40
-
Lahm: Pep Salah Satu Yang Bisa Gantikan Heynckes
Liga Eropa Lain 18 Januari 2013, 13:40
-
Jancker Yakin Guardiola Bakal Sukses di Munich
Liga Eropa Lain 18 Januari 2013, 10:40
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR