Sebelumnya, pernyataan petinggi Bayern, Karl-Heinz Rummenigge yang memuji Higuain memantik rumor ketertarikan raksasa Bavaria terhadap mesin gol Napoli tersebut.
"Saya tak tahu seperti apa rencana Bayern ke depan, tapi tak masalah bagi saya jika mereka mendatangkan penyerang lain, tak peduli apakah itu Higuain atau pemain lain. Saya akan tetap bermain jika penyerang lain datang. Saya yakin akan kualitas yang saya miliki. Saya cukup kuat," ujar Lewandowski kepada Bild.
"Saya siap untuk bermain 60 pertandingan dalam satu musim dan kami memiliki pemain top lain di lini serang. Saya tak membutuhkan kompetisi untuk membuat saya berlatih lebih keras lagi," lanjutnya.
Lewandowski sendiri makin menahbiskan dirinya sebagai mesin gol Bayern di musim ini. Sejauh ini, penyerang asal Polandia itu sudah mengemas 23 gol di semua kompetisi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stendardo: Higuain Lebih Hebat Dari Suarez
Liga Italia 21 Januari 2016, 14:10
-
Lewandowski Tak Merasa Terancam Rumor Higuain ke Bayern
Liga Eropa Lain 21 Januari 2016, 01:20
-
Lewandowski Tak Takut Bayern Datangkan Higuain
Liga Eropa Lain 20 Januari 2016, 17:50
-
Chelsea Harus Bayar 76 Juta Pounds untuk Higuain
Liga Inggris 20 Januari 2016, 07:28
-
Inter Milan Waspadai Teror Higuain
Liga Italia 19 Januari 2016, 19:12
LATEST UPDATE
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR