"Kami belum menempatkan setiap pemain untuk dijual, termasuk Gotze," kata Rummenigge ketika ditanya tentang peluang hengkangnya Gotze dalam sebuah wawancara dengan Kicker.
Gotze memang menjadi target Juventus setelah mereka kehilangan beberapa pilar penting mereka di lini tengah. Eks pemain Dortmund ini diprediksi sebagai pemain yang tepat untuk mengisi posisi yang ditinggal oleh, Arturo Vidal dan Andrea Pirlo.
Musim lalu, performa Gotze dianggap mengalami penurunan di bawah asuhan Pep Guardiola. Eks pemain Dormund ini mencetak 9 gol dan dua asissts dalam 28 pertandingan. Sementara pada musim sebelumnya ia berhasil mengoleksi 10 gol dan 8 asissts hanya dari 20 pertandingan.
Namun, hal tersebut tak berarti membuat Bayern ingin menjual pemain 23 tahun ini. Rummenigge justru akan memberikan kesempatan kedua bagi Gotze untuk menunjukkan kualitasnya lagi.
"Semua orang berhak mendapatkan kesempatan kedua, dan itu termasuk Mario. Dia memiliki semua dukungan kami, dan dia akan tinggal bersama kami," pungkas Rummenigge. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden FICG Ingin Serie A Lebih Kompetitif
Liga Italia 27 Juli 2015, 23:56 -
Juve Segera Umumkan Perpanjangan Kontrak Bonucci
Liga Italia 27 Juli 2015, 20:16 -
Liga Eropa Lain 27 Juli 2015, 20:02
-
Vidal: Mimpi Baru Bersama Bayern
Liga Italia 27 Juli 2015, 19:05 -
Juventus Segera Dapatkan Siqueira
Liga Italia 27 Juli 2015, 17:17
LATEST UPDATE
-
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52 -
Prediksi Brentford vs Manchester City 5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:37
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR