Keadaan pemain berusia 22 tahun ini tetap berada dalam koma tetapi kondisinya kini lebih stabil. Berdasarkan keterangan dari Rumah Sakit Heidelberg tempatnya dirawat, Vukcevic sudah melewati masa kritis dan diharapkan berangsur bisa pulih.
Pelatih Hoffenheim Markus Babbel terus memonitor kondisi pemainnya itu dan sedang dengan perkembangan positif terakhir. "Kami semua senang untuk Boris dan juga keluarganya terkait kabar terakhir," ucap Babel kepada reporter.
"Kami semua berharap dan berdoa agar dia bisa melewati ini semua. Kami mengerti jika kondisinya masih belum normal, tetapi kabar ini membantu kami tetap kuat melewati masa-masa sulit ini. Kabar ini juga membantu kami fokus pada laga berikutnya di Bundesliga," imbuh Babel.
Vukcevic mengalami kecelakaan mobil pada 28 September dalam perjalanan menuju tempat latihan. Dari hasil tes forensik menunjukkan jika Vukcevic memiliki kadar gula rendah ketika kecelakaan itu terjadi. (hoff/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Masih Koma, Vukcevic Lewati Kondisi Kritis
Liga Eropa Lain 14 Oktober 2012, 10:01
-
Kadar Gula Darah Drop, Penyebab Kecelakaan Vukcevic
Bolatainment 13 Oktober 2012, 17:45
-
Ribery: Bayern Bisa Tak Terkalahkan di Bundesliga
Liga Eropa Lain 8 Oktober 2012, 17:00
-
Review: Ribery Jaga Rekor Kemenangan Bayern
Liga Eropa Lain 7 Oktober 2012, 01:25
-
Data dan Fakta Bundesliga Matchday 7: Bayern vs Hoffenheim
Liga Eropa Lain 6 Oktober 2012, 18:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR