Bola.net - - disebut siap untuk membuka bursa transfer Januari dengan menyelesaikan transfer dua orang pemain , Julian Draxler dan Ricardo Rodriguez, senilai 50 juta euro.
Laporan yang diturunkan oleh Goal International mengatakan bahwa tim Ligue 1, yang tengah duduk di peringkat tiga klasemen, sudah mencapai kata sepakat dengan sang gelandang serang, yang ingin segera pergi dari klub usai 18 bulan yang menyulitkan di Wolfsburg.
Arsenal juga disebut tertarik dengan pemain berusia 23 tahun, namun kubu Paris ada dalam posisi yang lebih baik untuk merekrut sosok yang juga sempat menarik perhatian Juventus.
"Tidak ada kesepakatan untuk saat ini, namun semuanya berjalan dengan baik," demikian tutur sumber internal klub.
Draxler sendiri pindah ke Wolfsburg dengan nilai sekitar 36 juta euro, dengan kontrak tiga atau empat tahun.
Sementara itu, direktur olahraga Patrick Kluivert juga berharap PSG bisa segera menyelesaikan transfer Rodriguez, yang sudah sering dikaitkan dengan berbagai klub top Eropa dalam dua setengah tahun terakhir.
Pemain berusia 24 tahun, yang masih terikat kontrak hingga 2019 di Jerman, diharapkan mampu menjadi pengganti sempurna untuk Maxwell. Eks Barcelona diperkirakan akan pergi meninggalkan Paris di musim panas mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Verratti Dapat Tawaran Dari Italia
Liga Italia 21 Desember 2016, 09:15
-
Roberto Mancini Bantah Gantikan Unai Emery di PSG
Liga Eropa Lain 21 Desember 2016, 09:05
-
PSG Ingin Selesaikan Transfer Draxler dan Rodriguez
Liga Eropa Lain 21 Desember 2016, 07:10
-
Valencia Kalahkan MU dalam Perburuan Guedes
Liga Spanyol 21 Desember 2016, 05:33
-
Eks Chelsea dan Milan, Alex Resmi Gantung Sepatu
Liga Italia 21 Desember 2016, 05:11
LATEST UPDATE
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 09:21
-
5 Pemain Kunci Barcelona untuk Kalahkan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 08:00
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR