
Rummenigge membocorkan bahwa Reus memiliki kalusul buyout khusus di kontraknya bersama Dortmund. Klausul yang dimaksud adalah nilai buyout sebesar 25 juta euro yang akan berlaku mulai musim depan.
Watzke menilai tindakan Rummenigge itu sebagai bentuk pelemahan terhadap Dortmund. Bayern dan Dortmund memang merupakan rival sengit, terutama dalam beberapa tahun terakhir.
"Dortmund kesal karena Rummenigge membicarakan kondisi internal kami selama tiga hari di media. Semua orang di sepakbola tahu apa niatan Rummenigge. Kami sebagai klub tetap pada pendirian kami untuk tidak membicarakan kontrak pemain kepada publik," terang Watzke di situs resmi Dortmund.
Jika kontrak Reus tak diperbarui, bisa dipastikan akan ada perang tawaran untuk pemain timnas Jerman itu musim depan. (fft/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lewandowski Ogah Remehkan Kekuatan Dortmund
Liga Eropa Lain 6 Agustus 2014, 22:43
-
Reus Picu Perang Petinggi Bayern dan Dortmund
Liga Eropa Lain 6 Agustus 2014, 22:10
-
Dortmund Tak Menyerah Selamatkan Kagawa
Liga Inggris 6 Agustus 2014, 14:41
-
Buy-Out Clause 25 Juta Euro, Reus Jadi Rebutan
Liga Eropa Lain 6 Agustus 2014, 14:29
-
Arsenal Perangi United Demi Mats Hummels
Liga Inggris 6 Agustus 2014, 11:22
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR