
The Bavarians, yang merupakan juara bertahan Bundesliga, menunjukkan performa mengesankan dalam beberapa pertandingan terakhir mereka. Kedatangan der trainer Josep Guardiola musim ini dianggap sebagai faktor utama.
Keberadaan Pep sudah diprediksi bakal menghadirkan nuansa Blaugrana di Allianz Arena. Dalam hal filosofi bermain, Robben memang mengakui adanya persamaan, meski menurutnya Die Roten tak sedang berupaya menyerupai juara La Liga.
"Bayern bukanlah Barcelona 2.0. Perbandingan dengan mereka memang logis, namun fokus harus lebih kepada kami. Kami adalah Bayern Munich, yang punya pemain berbeda dengan Barca. Kami tak punya Xavi atau Lionel Messi, tapi kami punya pemain hebat lainnya," tukas Robben.
"Pelatih punya filosofi tertentu dan berusaha untuk menerapkannya kepada para pemain. Ia melakukan hal serupa di Barcelona dan kembali melakukannya di Bayern. Tapi ini bukanlah Barca-style. Kami memainkan gaya kami sendiri dan tentu Pep mempengaruhi gaya kami." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Pique dan Arbeloa Bertengkar Lagi di Timnas Spanyol?
Open Play 10 Oktober 2013, 21:46
-
Alex Song Bisa Saja Kembali ke Arsenal Pada Januari
Liga Champions 10 Oktober 2013, 21:08
-
Tolak Kontrak Baru, Iniesta Tegaskan Tidak Mata Duitan
Liga Spanyol 10 Oktober 2013, 19:51
-
'Daftar Hitam' Pemain Pengkhianat!
Bolatainment 10 Oktober 2013, 15:58
-
Valdes Diklaim Sudah Milik Chelsea
Liga Inggris 10 Oktober 2013, 15:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR