Bola.net - - Arjen Robben mengalami masalah betis ketika Bayern Munchen menang atas Anderlecht di Liga Champions tengah pekan ini dan bakal absen di laga akhir pekan melawan Borussia Monchengladbach.
Bayern menunjukkan permainan cukup apik ketika menang 2-1 di Belgia, namun Robben harus ditarik keluar tak lama setelah babak kedua bergulir.
Pemain Belanda sudah menjadi penggawa reguler klub musim ini, bermain di 11 dari 12 pertandingan Bayern di Bundesliga, namun ia bakal absen ketika timnya menghadapi penghuni peringkat empat klasemen.
Arjen Robben
Robben dan Thiago Alcantara - yang kabarnya mengalami cedera serius di bagian paha di laga yang sama - sudah kembali ke Munchen, dan keduanya mendapat waktu istirahat sementara skuat yang lain langsung bertolak ke Gladbach.
Bayern sendiri tidak mengungkap detail ekstra soal berapa lama Robben bakal absen, namun mereka berharap sang winger bakal kembali ketika tim menghadapi PSG pada 5 Desember.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robben Perpanjang Daftar Cedera Bayern Munchen
Liga Eropa Lain 24 November 2017, 07:30
-
Robben Mungkin Akan Pensiun di Akhir Musim Ini
Liga Eropa Lain 23 November 2017, 23:35
-
Dikaitkan Barcelona, Bintang Bayern Cedera Serius
Liga Inggris 23 November 2017, 09:10
-
Heynckes, Pak Tua Yang Jadi Solusi Jitu Bayern Munchen
Liga Eropa Lain 22 November 2017, 20:41
-
Soal Cedera, Gareth Bale Diminta Tiru Robben
Liga Spanyol 12 November 2017, 23:40
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR