
Pada kesempatan sebelumnya, Guardiola mengaku sangat bahagia memiliki Robben di skuadnya saat ini. Bagi eks entrenador Barcelona FC, pemain internasional Belanda itu merupakan sebuah anugerah bagi The Bavarians.
Kini Robben tampak berusaha membalas pujian sang pelatih anyar, yang menggantikan Jupp Heynckes di Allianz Arena. Bersama Guardiola, penentu kemenangan Die Roten di Liga Champions itu siap membenahi performanya musim depan.
"Saya ingin meningkatkan kemampuan sebagai pemain dan saya pikir Guardiola adalah orang yang tepat untuk itu. Kata-kata pujiannya merupakan sebuah sanjungan luar biasa, dan itu membuat saya cukup bangga. Saya tak sabar bekerja dengannya," tutur pemain 29 tahun tersebut.
"Saya punya sejumlah pelatih luar biasa dalam karier, dan kini ada satu lagi. Saya memang cukup tua saat ini, namun selalu terbuka untuk hal-hal baru." [initial]
(fcb/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robben Siap Berbenah di Bawah Arahan Guardiola
Liga Eropa Lain 9 Juli 2013, 13:01
-
Guardiola Girang Miliki Robben di Skuad Bayern
Liga Eropa Lain 5 Juli 2013, 13:07
-
Bayern: Robben Bertahan di Allianz Arena
Liga Eropa Lain 13 Juni 2013, 04:30
-
Review: Indonesia Tak Kuasa Bendung Belanda
Tim Nasional 7 Juni 2013, 22:36
-
Andik Incar Jersey Arjen Robben
Tim Nasional 7 Juni 2013, 09:16
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR