Bola.net - - Direktur olahraga Bayern Munchen, Hasan Salihamidzic, memberikan pujian untuk pemain debutan Corentin Tolisso dan Niklas Sule, yang mencetak gol di laga perdana bersama tim Bavaria.
Keduanya mencatatkan nama di papan skor dalam 19 menit pertama aksi mereka di Bundesliga bersama sang juara, di mana Sule mencetak gol usai memanfaatkan tendangan bebas Sebastian Rudy kala mereka menang 3-1 atas Bayer Leverkusen.
Bayern sendiri sebelumnya sempat dicibir usai mencatat performa buruk di laga pra-musim, namun Robert Lewandowski mencetak gol untuk memastikan tim meraih kemenangan di spieltag perdana.
Corentin Tolisso.
Salihamidzic kemudian mengatakan di FFT: "Mereka pemain bagus dan mereka diterima dengan amat baik oleh tim. Kami amat bahagia memiliki mereka."
"Kami menang dan meraih tiga angka perdana. Kami bahagia dan puas."
"Namun tentu saja, kami masih bisa menjadi lebih baik lagi."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lewandowski Kecam Jadwal Pramusim Bayern
Liga Eropa Lain 21 Agustus 2017, 19:31
-
Rekor Possession Milan dan Statistik Impresif Cutrone
Liga Italia 21 Agustus 2017, 14:58
-
'Naby Keita Setara Dua Pemain'
Liga Eropa Lain 21 Agustus 2017, 11:40
-
Salihamidzic Puji Penampilan Anak-anak Baru di Bayern
Liga Eropa Lain 21 Agustus 2017, 11:30
-
'Dembele Takkan ke Barca Kecuali Bandrolnya Ditebus'
Liga Eropa Lain 21 Agustus 2017, 08:20
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR