Vidal mengaku puas. Dia pun berterima kasih kepada Guardiola, terutama karena ditempatkan di belakang penyerang seperti ketika memperkuat Juventus dan tim nasional Chile.
"Saya berterima kasih kepada Guardiola untuk kepercayaannya menjadikan saya starter. Saya masih harus menemukan ritme permainan, tapi kami menang. Itu yang paling penting," kata Vidal kepada Sky.
"Dukungan suporter membuat saya seperti di rumah sendiri dan saya sangat bahagia. Untuk Juventus dan timnas, saya bermain di belakang striker. Di sini, saya menemui kondisi yang sama. Saya senang dengan kepercayaan pelatih dan rekan-rekan setim," imbuhnya.
Vidal tidak mencetak gol di laga ini. Kemenangan Bayern ditentukan oleh Juan Bernat, Mario Gotze dan Robert Lewandowski. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan, Inter, Roma dan Juve Minati Mascherano
Liga Italia 5 Agustus 2015, 22:16
-
Eriksson: Milan dan Inter Bisa Jegal Juventus
Liga Italia 5 Agustus 2015, 21:42
-
Sven-Goran Eriksson Yakin Ibrahimovic Akan Gabung AC Milan
Liga Italia 5 Agustus 2015, 19:17
-
Galliani Akui Sulit Datangkan Ibrahimovic
Liga Italia 5 Agustus 2015, 18:29
-
Antonelli Akui Milan Tertinggal Jauh dari Munchen
Liga Italia 5 Agustus 2015, 15:15
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR