Pada akhirnya Everton yang berhasil mendapatkan tenaga Lukaku setelah rela mengeluarkan dana sebesar 28 juta pounds. Lukaku sudah sepakat menandatangani kontrak berdurasi lima tahun di Goodison Park.
"Dalam hal Romelu Lukaku, kami bisa saja berbuat lebih, kami sudah siap mengeluarkan uang lebih banyak lagi. Tapi saya tidak mau melakukan deal yang mengeluarkan banyak dana," ucapnya kepada Kicker-Sportmagazin.
"Saya tidak mau hal itu terjadi, itu bukan filosofi transfer kami dan harus ada aturannya. Kita harus mengikuti aturan."
Setelah gagal mendapatkan Lukaku, Wolfsburg langsung bergerak cepat mengamankan servis Niklas Bendtner. (sm/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jovetic Waspadai Chelsea, Arsenal dan United
Liga Inggris 5 September 2014, 23:49
-
Diego Costa Dicoret Spanyol, Munir Masuk
Piala Eropa 5 September 2014, 23:41
-
Takut Kuras Keuangan Klub, Woflsburg Tak Jadi Beli Lukaku
Liga Eropa Lain 5 September 2014, 22:07
-
Courtois Berambisi Jadi Kiper Utama di Tiap Laga Chelsea
Liga Inggris 5 September 2014, 17:49
-
Lampard Yakin Akan Disambut Hangat Fans Chelsea
Liga Inggris 5 September 2014, 17:31
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR