Alonso bergabung dengan Bayern Munich pada musim panas lalu setelah dilepas Real Madrid. Sejak itu, namanya menjadi andalan Guardiola untuk mengisi satu posisi di lini tengah Die Roten.
Namun ditegaskan Alonso, di paruh kedua Bundesliga, dirinya mengaku siap andai tak lagi menjadi pilihan utama Guardiola. Diungkapkannya, dirinya akan tetap mencoba membantu tim semaksimal mungkin.
"Istirahat musim dingin yang panjang banyak membantu saya. Tapi niat saya adalah bermain sebanyak mungkin di setiap laga dan membantu tim serta pelatih saya sebaik mungkin," ujar Alonso.
"Bila pelatih mencadangkan saya, saya harus menghormati keputusannya dan siap saat ia membutuhkan saya lagi. Saya tidak akan mengubah gaya permainan," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Mengaku Siap Jadi Pilihan Kedua
Liga Eropa Lain 30 Januari 2015, 18:05 -
Xabi: Odegaard Pindah ke Klub yang Hebat
Liga Spanyol 26 Januari 2015, 07:18 -
Arbeloa: Madrid Rindukan Alonso
Liga Spanyol 20 Januari 2015, 11:07 -
Xabi: Pindah Dari Madrid Adalah Hal Yang Benar
Liga Eropa Lain 19 Januari 2015, 10:15 -
Casillas: Kroos Teruskan Peran Alonso dengan Baik
Liga Spanyol 9 Januari 2015, 13:47
LATEST UPDATE
-
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR