
Bola.net - - Tak terasa Asian Para Games 2018 telah memasuki hari terakhir, dan upacara penutupan pun akan digelar di Stadion Madya, Senayan, Jakarta malam ini (13/10).
China pun dipastikan menjadi juara umum dalam ajang olahraga multicabang untuk penyandang disabilitas ini berkat koleksi medali mereka yang begitu unggul jauh dari negara-negara pesaing.
Upacara penutupan pun dipastikan bakal berjalan meriah. Selain diramaikan oleh musisi-musisi dalam negeri seperti Judika, Rio Febrian dan DJ Riri, girlband asal Korea, AOA juga dipastikan bakal tampil.
Berikut jadwal upacara penutupan Asian Para Games 2018.
Penutupan Asian Para Games 2018
- Tanggal: 13 Oktober
- Pukul: 19.00 WIB
- Siaran: TVRI, Metro TV
Sumber: Liputan6.com
Baca Juga:
- Jadwal Pertandingan Asian Para Games 2018 Hari Ini, 13 Oktober 2018
- Peringkat dan Perolehan Medali Asian Para Games 2018 Hingga Pukul 09.00 WIB
- Potret Fotografer Luar Biasa yang Mewarnai Asian Para Games 2018
- Hari Ini! Jangan Sampai Ketinggalan Harga Tiket Closing Ceremony Asian Para Games 2018
- Cerita Guide Pelari Disabilitas Bangun Chemistry di Asian Para Games 2018
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden APC Sebut Asian Para Games 2018 Jakarta Terbaik Sepanjang Sejarah
Olahraga Lain-Lain 13 Oktober 2018, 23:45
-
Live Streaming Pesta Penutupan Asian Para Games 2018 di KapanLagi Youniverse
Olahraga Lain-Lain 13 Oktober 2018, 18:45
-
5 Alasan yang Bikin Asian Para Games 2018 Amat Spesial Bagi Indonesia
Bolatainment 13 Oktober 2018, 15:21
-
5 Cabor Ini Sukses Sumbang Emas Perdana RI di Asian Para Games 2018
Bolatainment 13 Oktober 2018, 14:06
-
Dheva/Hafizh Rebut Emas ke-35 Indonesia di Asian Para Games 2018
Bulu Tangkis 13 Oktober 2018, 12:25
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58























KOMENTAR