Jatim berada di posisi dua klasemen akhir medali PON. Mereka mengumpulkan 132 emas, 139 perak dan 136 perunggu. Jumlah perolehan medali Jatim lebih sedikit dari target realistis yang dicanangkan oleh KONI, yakni 136 medali emas.
Kejadian-kejadian non teknis di arena membuat perolehan medali emas Jatim sedikit meleset. "Kalau jurinya bersih, saya yakin bisa lebih dari 150 emas. Harapan kita tidak dicurangi. Tapi di dalam lapangan banyak hal yang terjadi sebaliknya," beber Erlangga Satriagung, Ketua KONI Jatim.
Menurut Erlangga, 132 medali emas yang diperoleh adalah murni perjuangan arek-arek Jatim. Ia juga mengklaim bahwa Jatim tak berbuat kotor di PON. Sebab semua sudah dipersiapkan dengan prinsip sport science.
"Kita mencapai ranking dua itu dengan posisi murni, tidak ada permainan uang, dan dalam posisi tidak curang," pungkas Erlangga. [initial] (faw/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jatim Memang tak Berambisi Juara Umum PON
Olahraga Lain-Lain 30 September 2016, 21:19 -
Jatim Klaim Main Bersih dan Fairplay di PON
Olahraga Lain-Lain 30 September 2016, 21:17 -
Jatim Bersyukur Lampaui DKI Jakarta di PON
Olahraga Lain-Lain 30 September 2016, 21:13 -
Anggar Jatim Catat Prestasi Terburuk
Olahraga Lain-Lain 29 September 2016, 07:37 -
Prestasi Bulutangkis Jatim Kian Merosot
Bulu Tangkis 29 September 2016, 07:10
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR