Bola.net - Chelsea kembali membuang poin di ajang Premier League 2022/2023. Berhadapan dengan Nottingham Forest, The Blues mengakhiri pertandingan dengan skor 2-2.
Bertanding di Stamford Bridge pada Sabtu (13/5/2023) malam WIB, dua gol Chelsea di laga ini dicetak oleh Raheem Sterling. Sementara dua gol sang tamu dicetak oleh Taiwo Awoniyi.
Berkat tambahan satu poin ini, Chelsea tertahan di peringkat 11 klasemen Premier League dengan raihan 43 poin. Sementara Forest masih tertahan di peringkat 16 dengan raihan 34 poin.
Yuk simak 5 momen terbaik sepanjang pertandingan Chelsea vs Nottingham Forest selengkapnya di Vidio ya Bolaneters!
Statistik Chelsea vs Nottingham Forest
Chelsea vs Nottingham Forest
Skor: 2 - 2
Possession: 76,1% - 23,9%
Shots: 14 - 11
Shots on Target: 6 - 2
Touches: 908 - 398
Passes: 708 - 217
Corners: 2 - 5
Offsides: 1 - 2
Kartu kuning: 3 - 1
Susunan Pemain
Chelsea (4-3-3): Mendy; Lewis-Hall, Badiashile, Silva, Chalobah; Gallagher, Fernandez, Kovacic; Sterling, Felix, Madueke
Pelatih: Frank Lampard (Caretaker)
Nottingham Forest (3-4-2-1): Navas; Niakhate, Felipe, Worrall; Lodi, Danilo, Mangala, Aurier; Gibbs-White, Yates; Awoniyi
Pelatih: Steve Cooper
Hasil dan Jadwal Pekan ke-36 Premier League 2022/2023
Sabtu, 13 Mei 2023
18:30 WIB Leeds United 2-2 Newcastle
21:00 WIB Aston Villa 2-1 Tottenham
21:00 WIB Chelsea 2-2 Nottingham Forest
21:00 WIB Crystal Palace 2-0 Bournemouth
21:00 WIB Manchester United 2-0 Wolverhampton
21:00 WIB Southampton 0-2 Fulham
Minggu, 14 Mei 2023
20:00 WIB Brentford vs West Ham
20:00 WIB Everton vs Manchester City
22:30 WIB Arsenal vs Brighton
Selasa, 16 Mei 2023
02:00 WIB Leicester City vs Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aksi Terbaik Raheem Sterling Saat Chelsea Lawan Nottingham Forest
Open Play 14 Mei 2023, 09:21
-
Banyak Peluang Chelsea yang Ambyar di Tangan Keylor Navas
Open Play 14 Mei 2023, 09:09
-
5 Momen Terbaik Saat Chelsea Ditahan Imbang Nottingham Forest
Open Play 14 Mei 2023, 08:59
-
Hasil Liga Inggris Tadi Malam: MU Balik Menang, Chelsea Hanya Imbang
Liga Inggris 14 Mei 2023, 06:40
-
Hasil Bola Tadi Malam: Milan Keok, Chelsea Hampir Kalah Lagi!
Liga Inggris 14 Mei 2023, 06:30
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR