Detail Jersey Jerman 2014 Edisi Khusus Retro

Detail Jersey Jerman 2014 Edisi Khusus Retro
Bola.net - Demi melengkapi rangkaian jersey mereka untuk Piala Dunia 2014, Jerman merilis pula kostum edisi retro klasik.

Masih disuplai oleh pabrikan adidas, jersey spesial ini didesain serupa dengan kostum Jerman Barat pada Piala Dunia 1954 silam. Jersey replika ini terbuat dari bahan katun 100% lengkap dengan belahan V di bagian leher depan dipermanis tali simpul, plus logo DFB bergaya klasik pula.

'Miracle of Bern' kala itu membawa Jerman bangkit dari ketertinggalan dua gol dan menang dramatis 3-2 atas Hungaria di edisi final. Meski tak dipakai di laga kompetitif resmi, spirit yang sama diharapkan akan menaungi Der Panzer di Brasil 2014 nanti dengan jersey edisi retro ini.  (fsc/row)
3 dari 3 halaman

INSPIRASI DESAIN


BERITA TERKAIT

KOMENTAR

BERIKAN KOMENTAR

LATEST UPDATE

LATEST EDITORIAL