Di laga tersebut, Bayern Munich berhasil menundukkan Borussia Dortmund dengan skor 2-1. Reus sempat membawa timnya unggul sebelum Die Roten membalas melalui Arjen Robben dan Lewandowski.
Usai laga tersebut, Reus tampak kecewa berat. Lewandowski pun berusaha untuk membesarkan hati pemain 25 tahun tersebut dengan cara memeluknya. Namun, ternyata Reus tak terlalu bersemangat dengan tindakan pemain Polandia tersebut.
Ia tak membalas pelukan Lewandowski dan hanya mengeluarkan ekspresi wajah yang menyatakan ia kurang senang.
Simak saja ekspresinya dalam cuplikan video berikut ini:
HERE IT GOES https://t.co/W437k6duRi
— jacq. (@stfuxdrm) November 1, 2014
PART TWO https://t.co/jn7DOPG6GJ
— jacq. (@stfuxdrm) November 1, 2014
[initial]
Klik Juga:
- Pepe Tiru Aksi Brutal De Jong
- Fellaini Ludahi Aguero?
- Rooney Coba Kelabui Wasit Dengan Diving Konyol, Dan Gagal
- Rayakan Halloween, Pemain Juve Berperang Melawan Laba-Laba
- Senyum Ngilu Neymar Setelah Selangkangannya Terhantam Bola
- Video: Tiki-taka Ala Borussia Dortmund
- Meme-meme Kocak Emblem Piala Dunia Rusia 2018
- Video: Mastour Cetak Gol Indah bagi Milan Primavera
- Video: Trailer Film Timnas Jerman - 'Die Mannschaft'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dortmund Kalah, Reus Tolak Pelukan Lewandowski
Open Play 3 November 2014, 23:52
-
Schweinsteiger Dipastikan Comeback Tahun Ini
Liga Eropa Lain 3 November 2014, 22:05
-
Rummenigge: Guardiola Jenius, Tapi Muara Permainan Bayern di Van Gaal
Liga Eropa Lain 3 November 2014, 10:46
-
Cetak Gol ke Gawang Mantan Klub, Lewandowski Emosi
Liga Eropa Lain 2 November 2014, 15:45
-
Cederanya Draxler, Pukulan Bagi Di Matteo
Liga Eropa Lain 2 November 2014, 09:40
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR