
Bola.net - Barcelona menang tipis dengan skor 1-0 atas Real Valladolid dalam duel pekan ke-29 La Liga 2020/21, Selasa (6/4/2021).
Gol semata wayang Barcelona dicetak Ousmane Dembele. Pemain Prancis itu menjebol gawang Valladolid di menit ke-90.
Hasil ini krusial bagi Barca untuk memangkas jarak dari Atletico Madrid yang baru saja kalah. Kini Barca mendekat di peringkat dua dengan 65 poin, Atletico unggul tipis dengan 66 poin.
Berikut ini cuplikan pertandingannya:
Susunan pemain
BARCELONA (3-4-3): Marc-Andre ter Stegen; Oscar Mingueza (63' Ronald Araujo), Clement Lenglet, Frenkie De Jong; Sergino Dest (87' Riqui Puig), Sergio Busquets (63' Martin Braithwaite), Pedri (77' Ilaix Moriba), Jordi Alba; Ousmane Dembele, Lionel Messi, Antoine Griezmann (63' Trincao).
REAL VALLADOLID (3-5-2): Jordi Masip; Javi Sanchez, Bruno Gonzalez, Lucas Olaza; Saidy Janko (65' Pablo Hervias), Roque Mesa, Oscar Plano, Ruben Alcaraz, Nacho; Sergi Guardiola (77' Marcos de Sousa), Kenan Kodro (85' Waldo Rubio).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apakah Mohamed Salah Akan Loyal Pada Liverpool?
Liga Inggris 6 April 2021, 22:29
-
Bagi Fred, Tugas Mengawal Messi Sulitnya Minta Ampun
Liga Inggris 6 April 2021, 19:28
-
Barcelona Kibarkan Bendera Putih untuk Transfer Erling Haaland?
Bundesliga 6 April 2021, 16:40
-
Berubah Pikiran, Ousmane Dembele Pertimbangkan Gabung Manchester United?
Liga Inggris 6 April 2021, 16:20
-
Antara Neymar atau Erling Haaland, Siapa yang akan Dipilih Barcelona?
Liga Spanyol 6 April 2021, 14:54
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR