Bola.net - - Manchester City berhasil meraih trofi FA Cup 2018/2019. Hal itu dipastikan setelah The Citizens menang 6-0 atas Watford pada final di Stadion Wembley, Sabtu (18/5/2019) malam WIB.
Raheem Sterling mencetak hattrick dalam pertandingan ini. Sementara itu, tiga gol City lainnya diciptakan oleh David Silva, Kevin De Bruyne dan Gabriel Jesus.
Kesuksesan ini menjadikan City sebagai tim pertama yang meraih treble domestik di Inggris. Sebelumnya, mereka sukses menjadi juara Piala Liga Inggris dan Premier League.
Susunan Pemain
Man City: Ederson, Walker, Kompany (C), Laporte, Zinchenko, Gundogan (Sane 73'), Silva (Stones'), Mahrez (De Bruyne 55'), Bernardo, Sterling, Jesus
Watford: Gomes, Femenia, Cathcart, Mariappa, Holebas, Hughes (Cleverley 73'), Capoue, Doucoure, Pereyra (Success 66'), Deulofeu (Gray'), Deeney
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tinggalkan Man City, Kompany Jadi Pemain dan Pelatih di Klub Belgia
Liga Inggris 19 Mei 2019, 18:20
-
Gary Neville Tidak Menduga Kompany Akan Tinggalkan Man City
Liga Inggris 19 Mei 2019, 16:53
-
Vincent Kompany Resmi Tinggalkan Manchester City
Liga Inggris 19 Mei 2019, 15:51
-
Southgate Akan Jadikan Sterling Kapten Timnas Inggris
Lain Lain 19 Mei 2019, 14:28
-
De Bruyne Sempat Menyerah Bermain Sepakbola Musim Ini
Liga Inggris 19 Mei 2019, 13:55
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR