
Bola.net - - Real Madrid naik ke posisi ketiga klasemen menggeser Valencia usai mengalahkan Leganes 3-1 dalam laga tunda La Liga jornada 16 yang digelar di Estadio Butarque, Kamis (22/2) dini hari WIB.
El Real sempat tertinggal lebih dulu setelah tuan rumah mencetak gol lewat Unai Bustinza. Tim tamu bangkit dan menciptakan tiga gol, masing-masing melalui Lucas Vazquez, Casemiro dan eksekusi penalti Sergio Ramos.
Berikut highlights laga ini selengkapnya.
Kemenangan ini membuat Madrid kini mengoleksi 48 poin, masih tertinggal tujuh angka dari peringkat kedua, Atletico Madrid. Sementara bagi Leganes, kekalahan ini tak mempengaruhi posisi mereka di tangga 13 klasemen.
Susunan Pemain
Leganes: Cuellar; Tito, Siovas (Mantovani 46'), Bustinza, Diego Rico; Gumbau (Perez 46'), Gabriel, Eraso; El Zhar, Omar Ramos (Amrabat 72'), Beauvue.
Real Madrid: Casilla; Carvajal, Ramos, Varane, Theo; Casemiro, Kovacic (Ceballos 90'); Vazquez, Isco (Llorente 87'), Asensio; Benzema (Bale 76').
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Bale, Arbeloa Sarankan Madrid Untuk Tidak Menjualnya
Liga Spanyol 22 Februari 2018, 23:46
-
Ada Keylor Navas Dalam Daftar Belanja Liverpool
Liga Inggris 22 Februari 2018, 23:17
-
Absen Cetak Gol, Zidane Kirim Dukungan ke Benzema
Liga Spanyol 22 Februari 2018, 21:34
-
Pires Tak Kaget Lihat Performa Impresif Real Madrid
Liga Champions 22 Februari 2018, 19:05
-
Gol Casemiro Dinilai Mengandung Sihir dan Tiki-taka
Liga Spanyol 22 Februari 2018, 18:32
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR