Bola.net - - Real Madrid sukses memastikan satu tempat di partai final Liga Champions meski menelan kekalahan 1-2 dalam semifinal leg kedua versus Atletico Madrid yang digelar di Vicente Calderon, Kamis (11/5) dini hari WIB.
Atletico sempat tampil menggila di menit-menit awal dengan mencetak dua gol lewat Saul Niguez dan penalti Antoine Griezmann. Namun sukses menipiskan jarak menjadi 2-1. Skor ini pun membuat agregat menjadi 4-2 untuk kemenangan Los Blancos.
Berikut highlights laga ini selengkapnya.
Susunan Pemain
Atletico Madrid: Oblak; Gimenez (Thomas 56'), Savic, Godin, Filipe Luis; Koke (Correa 76'), Gabi, Saul, Carrasco; Griezmann, Torres (Gameiro 56').
Real Madrid: Navas; Danilo, Varane, Sergio Ramos, Marcelo; Modric, Casemiro (Vazquez 77'), Kroos; Isco (Morata 88'), Benzema (Asensio 76'), Ronaldo.
Statistik Pertandingan
Total Shots: 18 - 20
Shots On Target: 7 - 6
Possession: 36% - 64%
Corners: 7 - 8
Offsides: 1 - 2
Pelanggaran: 23 - 7
Kartu Kuning: 4 - 2
Kartu Merah: 0 - 0.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Tak Bisa Jelaskan Aksi Magis Benzema
Liga Champions 11 Mei 2017, 18:39
-
Ferdinand: Lini Tengah Madrid Terbaik Sejak era Xavi dan Iniesta
Liga Champions 11 Mei 2017, 17:00
-
Ferdinand: Fernando Torres Buat Barca Patah Hati
Liga Champions 11 Mei 2017, 15:20
-
McManaman: Navas Brilian, Madrid Tetap Inginkan De Gea
Liga Spanyol 11 Mei 2017, 14:00
-
'Mbappe Blunder Jika Pindah ke Madrid atau Barca'
Liga Champions 11 Mei 2017, 13:50
LATEST UPDATE
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
-
Rapor Pemain Man United vs Brighton: Tetap Kalah Meski Main 4 Bek Plus Kobbie Mainoo
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:30
-
Jadwal Drawing Putaran Keempat Piala FA 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Dua Kali Imbang Lawan Tim Papan Bawah, Allegri Semprot Fokus Pemain Milan: Konyol!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Man of the Match Inter vs Napoli: Scott McTominay
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:04
-
Man of the Match Barcelona vs Real Madrid: Raphinha
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Inter vs Napoli: Dua Gol McTominay Gagalkan Kemenangan Nerazzurri
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:52
-
Update Transfer AC Milan: Maignan Bertahan, Nasib Nkunku Akhirnya Terjawab
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:44
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR