
Bola.net - Bayern Munchen mengalahkan Chelsea dengan skor 4-1 di leg kedua babak 16 besar Liga Champions. Pertandingan ini berlangsung di Allianz Arena, Minggu, (9/8/20) dinihari WIB.
Gol-gol kemenangan Die Roten disumbangkan brace Robert Lewandowski dan masing-masing satu gol dari Ivan Perisic dan juga Corentin Tolisso, sementara Chelsea memperkecil kedudukan berkat gol Tammy Abraham.
Hasil ini memastikan Bayern lolos ke perempat final Liga Champions musim ini. Die Roten masuk ke babak delapan besar dengan agregat final 7-1.
Simak cuplikan pertandingan Bayern Munchen vs Chelsea di bawah ini:
Highlights Bayern Munchen vs Chelsea
Susunan Pemain
Bayern Munchen (4-2-3-1): Neuer; Davies, Alaba, Boateng (Sule 63'), Kimmich (Odriozola 71'); Alcantara (Tolisso 71'), Goretzka; Perisic (Coutinho 64'), Muller, Gnabry (Martinez 81'); Lewandowski
Chelsea (4-2-3-1): Caballero; Emerson, Zouma, Christensen, James; Kovacic, Kante; Mount, Barkley, Hudson-Odoi; Abraham (Giroud 81')
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Selain Arsenal, Inilah Deretan Klub yang Bisa Menjadi Tim Baru Willian
Liga Inggris 9 Agustus 2020, 23:55
-
Tinggalkan Chelsea, Ini Calon Klub Baru Pedro
Liga Inggris 9 Agustus 2020, 23:50
-
Willian Pamit dari Chelsea, Netizen: Selamat Datang di Arsenal
Liga Inggris 9 Agustus 2020, 23:23
-
Willian Akhirnya Tuliskan Surat Selamat Tinggal pada Fans Chelsea, Mau ke Mana?
Liga Inggris 9 Agustus 2020, 21:30
-
Salam Perpisahan Pedro Rodriguez untuk Chelsea
Liga Inggris 9 Agustus 2020, 21:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR