Bola.net - Timnas Indonesia U-16 sukses meraih kemenangan besar di pertandingan kedua grup A Piala AFF U-16 2022. Berhadapan dengan Singapura, Garuda Muda menang dengan skor telak 9-0.
Gol-gol kemenangan Indonesia dipersembahkan oleh hattrick Muhammad Nabil, Dwigol Kafiatur Rizky dan masing-masing satu gol dari Hanif Ramadhan, Muhammad Riski Aprisal, Waliy Marifat dan I Komang Ananta Krisna Putra.
Bagi Bolaneters yang ketinggalan menyaksikan pertandingan tersebut, bolaneters bisa menyaksikan cuplikan pertandingannya di atas.
Susunan Pemain Kedua Tim
Singapura U-18: Azman, Abdul Rahim, haddiq, Kegan Phang Jun, Ilham, Jovan, Jonan, Qaisy, Rasul, Koesno, Sahoo Garv.
Pelatih: Angel Toledano Flores
Indonesia U-18: Andrika, Rizdjar, Andre, Ridho, Azzaky, Iqbal, Hanif, Kafiatur, Riski, Kaka, Nabil.
Pelatih: Bima Sakti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Piala AFF U-16: Indonesia U-16 9-0 Singapura U-16
Open Play 3 Agustus 2022, 22:11
-
Ucapan Selamat Ulang Tahun ke-13 Bola.net, Dari Ketua PSSI Hingga Raffi Ahmad
Open Play 2 Agustus 2022, 09:49
-
Highlights BRI Liga 1: Persebaya Surabaya 2-0 Persita Tangerang
Open Play 1 Agustus 2022, 22:51
-
Highlights Piala AFF U-16 2022: Indonesia U-16 2-0 Filipina U-16
Open Play 1 Agustus 2022, 04:43
-
Highlights BRI Liga 1: Dewa United 1-3 Persikabo 1973
Open Play 31 Juli 2022, 20:21
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR