Bola.net - - Fulham kembali menunjukkan performa yang apik, justru setelah mereka sudah pasti terdegradasi. Pada laga pekan ke-36 Premier League, Fulham menang dengan skor 1-0 atas Cardiff City, Sabtu (27/4) lalu.
Fulham memastikan kemenangan mereka lewat gol yang dicetak oleh Ryan Babel pada menit ke-79. Bagi tim asuhan Scot Parker tersebut, ini adalah kemenangan ketiga secara beruntun. Fulham juga tidak pernah kebobolan di tiga laga terakhir.
Ironis. Sebab, performa Fulham justru menanjak setelah mereka pasti turun kasta. Sebelumnya, Fulham menelan sembilan kekalahan secara beruntun.
Berikut adalah cuplikan laga Fulham lawan Cardiff City:
Fulham kini berada di posisi ke-19 dengan 26 poin. Sementara, Cardiff ada di posisi ke-18 dengan raihan 31 poin. Cardiff tertinggal empat poin dari Brighton yang berada di zona aman. Masih ada dua laga tersisa bagi Cardiff jika ingin bertahan di Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Premier League: Fulham 1 - 0 Cardiff
Open Play 29 April 2019, 09:14
-
Digosipkan Gabung MU, Begini Komentar Ryan Sessegnon
Liga Inggris 28 April 2019, 02:00
-
Juventus Ramaikan Perburuan Ryan Sessegnon
Liga Italia 23 April 2019, 18:20
-
Diincar MU, Fulham Akhirnya Lepas Ryan Sessegnon?
Liga Inggris 7 April 2019, 19:20
-
Guardiola Tak Punya Pilihan Selain Terus Mainkan Silva
Liga Inggris 31 Maret 2019, 23:15
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR