Bola.net - - Hasil sangat mengecewakan dirasakan AC Milan pada pekan ke-18 Serie A. Bagaimana tidak, menjamu Atalanta di San Siro, Milan justru kalah dengan skor 0-2.
Pada pekan sebelumnya, Milan sudah mengalami kekalahan ketika menghadapi Hellas Verona. Mereka kalah 3-0 di kandang lawan. Rangkaian kekalahan ini membuat Milan semakin terbenam di klasemen.
Kemudian menghadap Atalanta, Milan memang bisa tampil dominan dalam penguasaan bola. Namun hal itu tak berarti apa-apa tanpa hasil kemenangan.
Milan sempat membobol gawang tim tamu pada menit 14 lewat Giacomo Bonaventura. Namun gol itu kemudian dianulir karena terjadi pelanggaran sebelumnya.
Milan tertinggal lebih dulu pada menit 32 setelah Bryan Cristante membobol gawang Gianluigi Donnarumma setelah terjadi tendangan bebas.
Di babak kedua, pasukan Gennaro Gattuso mencoba bangkit. Namun mereka justru kebobolan gol lagi pada menit 72 lewat sepakan Josip Ilicic.
Berikut ini cuplikan pertandingan antara AC Milan dan Atalanta di San Siro:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gattuso Siap Mundur dari AC Milan
Liga Italia 24 Desember 2017, 13:38
-
AC Milan Keok Lagi, Gattuso: Situasinya Rumit dan Rapuh
Liga Italia 24 Desember 2017, 12:37
-
Highlights Serie A: AC Milan 0-2 Atalanta
Open Play 24 Desember 2017, 03:15
-
Hasil Pertandingan AC Milan vs Atalanta: Skor 0-2
Liga Italia 24 Desember 2017, 01:55
-
Demi Bonucci, Conte Siap Tumbalkan Luiz
Liga Inggris 23 Desember 2017, 21:50
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR