
Bola.net - Partai super seru pekan ke-28 Shopee Liga 1 antara Arema FC melawan Persija Jakarta berakhir tanpa pemenang. Kedua kesebelasan harus rela berbagi poin setelah pertandingan berakhir imbang dengan skor 1-1.
Persija Jakarta unggul terlebih dahulu melalui sundulan Marko Simic, namun Arema FC berhasil membalas melalui eksekusi penalti Makan Konate.
Buat Bolaneters yang ketinggalan menyaksikan pertandingan ini, kalian bisa menonton highlights berikut:
Susunan Pemain Kedua Tim
Arema FC (4-3-3): Kartika Aji; M.Nasir, Hamka Hamzah, Arthur Cunha, Ricky Ohorella; Makan Konate, Agil Munawar, Hanif Sjahbandi; Sunarto, Rivaldi Bawuo, Dendi Santoso
Persija Jakarta (4-4-2): Shahar Ginanjar; Toni Sucipto, Fachruddin Aryanto, Xandao, Ryuji Utomo; RIko Simanjuntak, Sandi Sute, Rizky Hidayat, Novri Setiawan; Marko Simic, Heri Susanto
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Arema FC 1 - 1 Persija Jakarta
Open Play 23 November 2019, 20:17
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Arema FC 1-1 Persija Jakarta
Open Play 23 November 2019, 20:17
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Tira Persikabo 1-2 PSIS Semarang
Open Play 22 November 2019, 21:54
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: Madura United 1-2 Bhayangkara FC
Open Play 22 November 2019, 21:33
-
Highlights Shopee Liga 1 2019: PSM Makassar 4-0 Persipura Jayapura
Open Play 18 November 2019, 22:18
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR