Bola.net - - Untuk pertama kalinya dalam sejarah mereka, AS Roma akan memakai jersey spesial saat melakoni Derby della Capitale melawan di giornata 15 Serie A 2016/17 pada 4 Desember mendatang.
Menurut situs resmi Roma, jersey merah gelap dengan detail emas ini merupakan simbol baju zirah dan pelindung kepala yang dipakai para tentara Romawi di masa silam untuk mempertahankan kota mereka. Kapten Francesco Totti mendapatkan kehormatan untuk memperkenalkan commemorative jersey tersebut.
Berikut foto dan videonya.


Jersey ini merupakan simbol kebanggaan klub. Tak hanya itu, jersey ini juga dirancang untuk membuat agar para pemain bisa bergerak cepat dan menampilkan performa terbaik mereka. Itu berkat teknologi fabric construction dan moisture management dari Nike.
Jersey spesial untuk laga spesial.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Head-to-head: AS Roma vs Pescara
Liga Italia 26 November 2016, 14:46
-
Jersey Spesial Roma Untuk Derby della Capitale
Open Play 26 November 2016, 14:14
-
Totti: Kenapa Saya Harus Berhenti?
Liga Italia 26 November 2016, 12:54
-
Totti: Roma Kalah Gigih Dari Juventus
Liga Italia 26 November 2016, 10:25
-
Perotti Akui Tak Sengaja Cetak Gol Rabona Istimewa
Liga Eropa UEFA 26 November 2016, 07:07
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR