Bola.net - Cristiano Ronaldo menjadi bintang kemenangan Al Nassr. Bermain melawan Al Tai, Minggu (31/3/2024), Ronaldo mencetak tiga gol pada laga yang dimenangkan Al Nassr dengan skor 5-1 tersebut.
Dalam pertandingan kali ini, Otavio sukses membuka keran gol pada menit ke-20 untuk Al Nassr. Namun, Virgil Misidjan berhasil menyamakan skor pada menit ke-22.
Pada menit akhir babak pertama, Abdulrahman Hareeb berhasil mencatatkan namanya di papan skor. Hingga babak pertama berakhir, Al Nassr unggul dengan skor 2-1.
Cristiano Ronaldo mulai memainkan perannya pada babak kedua. Ia sukses mencatatkan hattrick setelah turun minum.
Pemain berdarah Portugal tersebut berhasil mencetak gol pada menit ke-64, 67, dan 87 untuk Al Nassr.
Sejauh ini, Cristiano Ronaldo berhasil mencetak 26 gol dari 23 laga bersama Al Nassr di Liga Arab Saudi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton Hattrick ke-64 Cristiano Ronaldo
Open Play 1 April 2024, 13:24
-
Cristiano Ronaldo di Usia 39 Tahun Masih Sanggup Cetak Hat-trick ke-64, Memang GOAT!
Asia 31 Maret 2024, 09:25
-
Hasil Liga Arab Saudi: Cristiano Ronaldo Hat-trick, Al Nassr Bantai Al Tai 5-1
Asia 31 Maret 2024, 04:11
-
Portugal Ternyata Bisa Kalah Juga
Piala Eropa 28 Maret 2024, 08:18
-
Jose Mourinho Puji Cristiano Ronaldo Mau Main di Liga Arab Saudi
Asia 27 Maret 2024, 10:47
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

















KOMENTAR