Pedih! Saksikan Momen Lionel Messi Tersingkir dari Liga Champions Usai PSG Dikalahkan Bayern Munchen
Bola.net - Bayern Munchen sukses mengalahkan PSG dengan skor 2-0 dalam laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2022/2023 yang digelar di Allianz Arena, Kamis (9/3/2023) dini hari WIB.
Dua gol kemenangan Bayern atas PSG kali ini semuanya lahir di babak kedua, masing-masing lewat aksi Eric Maxim Choupo-Moting dan Serge Gnabry. PSG sendiri tampil kurang menggigit meski diperkuat Kylian Mbappe hingga Lionel Messi.
Berkat hasil ini, Bayern Munchen pun berhak lolos ke babak perempat final dengan kemenangan agregat 3-0 setelah mereka menang 1-0 di laga leg pertama Februari lalu.
Susunan Pemain
Bayern Munchen: Yann Sommer; Josip Stanisic, Dayot Upamecano, Matthijs de Ligt, Alphonso Davies; Leon Goretzka, Joshua Kimmich; Kingsley Coman (Serge Gnabry 86'), Thomas Muller (Joao Cancelo 86'), Jamal Musiala (Sadio Mane 82'); Eric Maxim Choupo-Moting (Leroy Sane 68').
Pelatih: Julian Nagelsmann.
PSG: Gianluigi Donnarumma; Danilo Pereira, Sergio Ramos, Marquinhos (Nordi Mukiele 36' (El Chadaille Bitshiabu 46')); Achraf Hakimi, Vitinha (Hugo Ekitike 81'), Marco Verratti, Fabian Ruiz (Warren Zaire Emery 76'), Nuno Mendes (Juan Bernat 81'); Lionel Messi, Kylian Mbappe.
Pelatih: Christophe Galtier.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Tumbalkan Vinicius untuk Kylian Mbappe?
Liga Spanyol 9 Maret 2023, 18:20
-
Yann Sommer Berutang Satu Truk Cokelat Swiss kepada Matthijs de Ligt
Liga Champions 9 Maret 2023, 12:01
-
Tumbangkan PSG, Bayern Munchen Buktikan Bisa Bermain Bertahan
Liga Champions 9 Maret 2023, 11:37
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


















KOMENTAR