Bola.net -
Melalui duel yang sengit, Bhayangkara FC sukses mengalahkan PSIS Semarang di pekan ke-27 BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Wibawa Mukti, Rabu (01/03/2023) petang WIB.
Kedua tim langsung tancap gas sejak menit pertama. PSIS bisa mencetak gol lebih dahulu melalui Septian David Maulana.
Namun Anderson Salles dengan cepat bisa menyamakan skor. Bhayangkara kemudian berbalik unggul berkat gol Matias Mier.
Namun PSIS bisa menyamakan skor melalui RIzky Dwi Pangestu. Salles kemudian membuat Bhayangkara kembali dalam posisi unggul 3-2.
Bhayangkara kemudian bermain dengan 10 pemain. Sebab Teuku Ichsan dikartu merah jelang laga babak kedua berakhir.
Susunan Pemain
Bhayangkara FC: Awan Setho; I Putu Gede, Aji Joko Sutopo, Anderson Salles, Ruben Sanadi, A. Najem, R.Wahyu, Matias Mier, Dendi Sulistyawan, Alex Martins, Andik Vermansyah.
Pelatih: Agus Sugeng Riyanto
PSIS Semarang: Adi Satryo; Fredyan Wahyu, Alfeandra Dewangga, Taufik Hidayat, Fiqri, Kamal, Fujii, Taisei Marukawa, Septian David Maulana, Febrianto, Rizky Dwi Pangestu.
Pelatih: Gilbert Agius
Baca Juga:
- Tonton Lagi, Dua Gol ke Gawang Dewa United yang Bikin PSM Makin Nyaman di Pucuk Klasemen Liga 1
- Laga Persebaya vs Arema FC Resmi Ditunda, Manajemen Ogah Ambil Risiko
- Hasil BRI Liga 1 PSM Makassar vs Dewa United: Skor 2-0
- Video: Erick Thohir Ungkap Langkah yang Bisa Bikin Sepak Bola Indonesia Jadi Lebih Baik
- Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2022/2023
- BRI Liga 1 2022/2023: Kalahkan Arema FC, Persik Kediri Belum Puas
- Dibekuk Persik Kediri, Arema FC Akui Lambat Panas
- Aji Santoso Marah Besar kepada Michael Rumere dalam Duel Persebaya vs RANS, Ini Penyebabnya
- Lima Gol Tercipta, Persik Kediri Bikin Malu Arema FC
- Hasil BRI Liga 1 2022/2023 Arema FC vs Persik Kediri: Skor 2-3
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor BRI Liga 1 2022/2023
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Pesta Gol di Markas Bristol City
Open Play 1 Maret 2023, 09:13
-
Debut Paul Pogba dan Kemenangan Juventus di Derby della Mole
Open Play 1 Maret 2023, 09:02
-
Kartu Merah Jose Mourinho dan Kekalahan AS Roma
Open Play 1 Maret 2023, 08:43
LATEST UPDATE
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
-
Here We Go! Manajemen MU Putuskan Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:09
-
Inovasi Green Hedging Milik Wolves, Bukti Sepak Bola Bisa Ramah Lingkungan
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:06
-
Kylian Mbappe Mulai Pulih, Peluang Tampil di Piala Super Spanyol Masih Terbuka
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR