Bola.net - Duel Chelsea vs Tottenham berlangsung sengit sesuai ekspektasi. Kedua tim bermain imbang 2-2 di pekan kedua Premier League 2022/23, Minggu (14/8/2022).
Bermain di Stamford Bridge, kedua tim beradu kekuatan selama 90 menit. Chelsea dua kali unggul, Spurs dua kali menyamakan kedudukan. Laga juga diwarnai sejumlah kontroversi.
Kali ini kedua gol Chelsea dicetak oleh Kalidou Koulibaly (19') dan Reece James (77'). Tottenham menyamakan kedudukan melalui Pierre-Emile Hojbjerg (68') dan Harry Kane (90+6').
Laga ini juga diwarnai sejumlah momen terbaik yang dirangkum oleh Vidio dalam cuplikan di atas. Disimak ya, Bolaneters!
Sumber: Premier League, Vidio
Jangan lewatkan ini Bolaneters!
- Kontroversi Wasit Anthony Taylor: Chelsea Rugi, Sebaiknya Gak Usah Lagi!
- Chelsea vs Tottenham: Kontroversi Wasit Anthony Taylor, Gol Kane Harusnya Gak Sah?!
- Rapor Skuat Tottenham Usai Gagalkan Kemenangan Chelsea: Harry Kane, From Zero to Hero
- Welcome to Premier League! Baru Pekan Kedua, Tuchel vs Conte Sampai Diusir Wasit
- Rapor Pemain Chelsea yang Ditahan Imbang Tottenham: Reece James Bek Kanan Terbaik Kedua di Liga Ingg
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
N'Golo Kante Cedera, Thomas Tuchel Ketar-ketir
Liga Inggris 15 Agustus 2022, 18:45
-
Chelsea Ajukan Tawaran Perdana untuk Winger Muda Everton Ini
Liga Inggris 15 Agustus 2022, 18:03
-
Adrien Rabiot Segera Cabut, Juventus Bakal Impor Gelandang dari Inggris?
Liga Italia 15 Agustus 2022, 17:53
-
Aji Mumpung, Barcelona Naikkan Harga Jual Pierre-Emerick Aubameyang
Liga Spanyol 15 Agustus 2022, 17:43
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR