
Bola.net - Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, senang bukan kepalang sukses memenangi MotoGP Portimao, Portugal, Minggu (18/4/2021). Pasalnya, ini adalah kemenangannya yang kedua musim ini, dan hasil yang membuatnya mengambil alih puncak klasemen pembalap dari Johann Zarco dengan 61 poin.
Usai melewati garis finis, El Diablo yang juga fans sepak bola pun berhenti di salah satu tikungan untuk turun dari motornya dan melakukan selebrasi layaknya Cristiano Ronaldo usai mencetak gol. Aksi itu dilakukan Quartararo sebagai tribut untuk Ronaldo yang berasal dari Portugal.
Selebrasi Quartararo tak berhenti di situ. Usai jumpa pers, rider Prancis ini kembali melakukan selebrasi heboh dengan melompat ke dalam kolam renang Sirkuit Portimao. Selebrasi ini pun mengingatkan pada aksi Jorge Lorenzo yang 'nyemplung' danau buatan di Sirkuit Jerez, Spanyol pada 2010.
Berikut selebrasi Fabio Quartararo ala Cristiano Ronaldo dan Jorge Lorenzo seperti yang dirilis oleh MotoGP di Instagram.
Video Selebrasi Fabio Quartararo di Portimao
View this post on Instagram
View this post on Instagram
Sumber: Instagram/MotoGP
Video: 5 Pembalap Hebat WorldSBK yang Tak Sukses di MotoGP
Baca Juga:
- Alex Rins: Saya Ini Rider Kuat, Tapi Dianggap Remeh Para Rival
- Pramac Tunjuk Tito Rabat Gantikan Jorge Martin, Beber Alasan Tak Gaet Michele Pirro
- Tito Rabat Diisukan Jadi Pengganti Jorge Martin di MotoGP Jerez
- Pol Espargaro: Saya Bisa Pahami Perasaan Emosional Marc Marc Marquez
- Jorge Martin Sempat Tak Sadarkan Diri di MotoGP Portimao, Terancam Absen 2 Seri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Ngeles Lagi Waktu Jadi Pagar Betis Lawan Parma, Apa Kata Pirlo?
Liga Italia 22 April 2021, 17:40
-
Lagi! Cristiano Ronaldo Bikin Pagar Betis yang Buruk dan Juventus Kebobolan
Liga Italia 22 April 2021, 08:25
-
Bos Juventus: Rekrut Cristiano Ronaldo Bukan Sebuah Kekeliruan!
Liga Italia 21 April 2021, 21:40
-
Juventus vs Parma: Duet Cristiano Ronaldo - Paulo Dybala akan Kembali
Liga Italia 21 April 2021, 11:45
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR