Aegerter sempat menjalani uji coba dengan Avintia tahun lalu, dan mendapatkan tawaran dari NGM Forward Racing dan Pramac Ducati. Pebalap berusia 24 tahun inipun menolak karena masih ingin mengejar gelar dunia di kelas menengah.
"Saya sama sekali tak menyesal. Saya memutuskan bertahan di Moto2. Saya punya peluang lebih besar bertarung di depan. Forward dan Pramac tim yang baik, tapi saya merasa belum berpengalaman untuk bertarung di MotoGP," ujarnya kepada Speedweek.
Aegerter dan pebalap Moto2 lainnya akan kembali turun lintasan dalam uji coba pramusim resmi yang digelar di Sirkuit Valencia, Spanyol pada 10-12 Februari mendatang. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aegerter Tak Menyesal Tolak Tawaran ke MotoGP
Otomotif 7 Januari 2015, 17:00
-
Marc Marquez: Bakal Susah Setim Bareng Alex!
Otomotif 7 Januari 2015, 12:00
-
Mika Kallio Impikan MotoGP Sambangi Finlandia
Otomotif 7 Januari 2015, 09:00
-
Miller: Rivalitas dengan Marquez Bersaudara Bakal Berlanjut
Otomotif 6 Januari 2015, 18:00
-
Aleix Akui Hanya Sekali Tabrakan dengan Pol Espargaro
Otomotif 6 Januari 2015, 15:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR