"Ini tahun kelima saya di Ferrari. Semoga saya bisa mengulang sukses yang mereka raih di masa lalu. Kami selalu berpeluang meraih gelar di empat tahun terakhir. Semoga tahun ini hal tersebut terulang," ujarnya.
Fernando Alonso dan Kimi Raikkonen berpose dengan mobi terbaru mereka, F14 T. (c) AFP
Raikkonen merupakan juara dunia 2007, sementara Alonso adalah juara dunia 2005 dan 2006. Alonso pun yakin prestasi keduanya di masa lampau bakal membantu Ferrari bangkit dari keterpurukan.
"Saya rasa Kimi dan saya harus tampil kuat, karena kami berdua punya karir yang sangat baik di masa lalu. Jika kami mampu tampil kuat, maka hasil yang kami raih pasti akan jauh lebih baik. Raihan Ferrari tahun ini bergantung pada kami berdua," pungkasnya. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alonso: Nasib Ferrari Ada di Tangan Saya dan Raikkonen
Otomotif 27 Januari 2014, 21:00
-
Kembali ke Ferrari, Raikkonen Bidik Gelar Dunia Lagi
Otomotif 27 Januari 2014, 20:00
-
Lotus Rilis Foto Perdana Mobil Formula 1 Terbaru
Otomotif 24 Januari 2014, 20:15
-
McLaren Resmi Luncurkan Mobil Formula 1 Terbarunya
Otomotif 24 Januari 2014, 20:00
-
Penggemar Pilih F14 T Sebagai Nama Mobil Terbaru Ferrari
Otomotif 24 Januari 2014, 19:30
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR