Meski begitu, pebalap Spanyol ini tertinggal 53 poin dari sang pemuncak, Sebastian Vettel dari Red Bull Racing. Dengan tujuh seri tersisa musim ini, Alonso mengaku sulit mengejar ketertinggalan dari Vettel.
"Soal peluang juara musim ini, kami harus realistis. Kami tertinggal sangat jauh. Seri yang tersisa tampaknya tak cukup untuk mengejar. Kecepatan kami juga tak cukup untuk memenangkan sisa seri musim ini," tuturnya. "Untuk juara, kami harus lebih beruntung dan kami butuh Seb untuk gagal finis."
Walau begitu, Alonso tak mau menyerah begitu saja. Ia tetap bertekad meraih poin sebanyak mungkin hingga seri terakhir di Brasil nanti.
"Bagaimanapun musim ini masih panjang. Kami akan berusaha hingga seri terakhir dan akan meraih poin sebanyak mungkin," lanjutnya. "Dalam balapan ini, mobil kami sudah tampil maksimal. Jadi saya senang bisa naik podium," pungkas juara dunia 2005 dan 2006 ini. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri Foto Gelaran Balap Formula 1 GP Italia 2013
Open Play 9 September 2013, 20:30
-
Vettel Diteriaki di F1 GP Italia, Webber Protes Penonton
Otomotif 9 September 2013, 18:00
-
Alonso Realistis Soal Peluang Juara F1 2013
Otomotif 9 September 2013, 17:00
-
Hamilton: Peluang Juara Dunia F1 2013 Telah Tertutup
Otomotif 9 September 2013, 08:00
-
Vettel Bangga Kalahkan Ferrari di F1 GP Italia
Otomotif 9 September 2013, 07:00
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR