Pebalap Spanyol berusia 22 tahun ini diikuti oleh pebalap tim pabrikan Ducati, Andrea Dovizioso di posisi kedua dan pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pebalap Movistar Yamaha MotoGP lainnya, Jorge Lorenzo dan pebalap baru Ducati, Andrea Iannone.
Hasil balap MotoGP Austin:
1. Marc Marquez - Repsol Honda Team (43m 47.150s)
2. Andrea Dovizioso - Ducati Team (43m 49.504s)
3. Valentino Rossi - Movistar Yamaha MotoGP (43m 50.270s)
4. Jorge Lorenzo - Movistar Yamaha MotoGP (43m 53.832s)
5. Andrea Iannone - Ducati Team (43m 54.734s)
6. Bradley Smith - Monster Yamaha Tech 3 (43m 57.707s)
7. Cal Crutchlow - CWM LCR Honda (44m 4.117s)
8. Aleix Espargaro - Team Suzuki Ecstar (44m 6.175s)
9. Maverick Viñales - Team Suzuki Ecstar (44m 25.720s)
10. Danilo Petrucci - Pramac Racing (44m 28.946s)
11. Hiroshi Aoyama - Repsol Honda Team (44m 34.349s)
12. Hector Barbera - Avintia Racing (44m 34.489s)
13. Nicky Hayden - Aspar (44m 43.634s)
14. Jack Miller - CWM LCR Honda (44m 43.881s)
15. Alvaro Bautista - Factory Aprilia Gresini (44m 44.522s)
16. Eugene Laverty - Aspar (44m 46.048s)
17. Loris Baz - Athina Forward Racing (44m 55.937s)
18. Alex De Angelis - Octo IodaRacing (45m 9.386s)
Gagal finis:
Karel Abraham - Cardion AB Motoracing
Marco Melandri - Factory Aprilia Gresini
Yonny Hernandez - Pramac Racing
Mike Di Meglio - Avintia Racing
Scott Redding - Estrella Galicia 0,0 Marc VDS
Stefan Bradl - Athina Forward Racing
Pol Espargaro - Monster Yamaha Tech 3 [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi: Dovizioso Bisa Jadi Kandidat Juara Dunia
Otomotif 13 April 2015, 18:00
-
Soal Gelar, Marquez Cemaskan Dovizioso-Rossi
Otomotif 13 April 2015, 16:35
-
Dovizioso Merasa Agresif, Rossi Santai
Otomotif 13 April 2015, 15:45
-
Finis Ketiga, Rossi Masih Keluhkan Ban Bridgestone
Otomotif 13 April 2015, 12:45
-
Klasemen Sementara MotoGP 2015 Usai Seri Austin
Otomotif 13 April 2015, 04:15
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR